Pasti sobat menggunakan IDM untuk mendownload file file besar, dengan keterbatasan kecapatan internet sobat pasti itu akan mengganggu dan mempengaruhi kecepatan download sobat.
Bagaimana cara meningkatkan kecepatan download IDM?
Biasanya para pengguna IDM menggunakan IDM optimalizer untuk meningkatkan download IDM. sobat hanya perlu mendownload IDM optimalizer.
Meningkatkan kecepatan download IDM dengan IDM optimalizer
- Perta download IDM optimalizer instal dan jalankan
- Setelah sobat buka, sobat akan melihat "maximize now" lalu klik
- Sekarang sobat tinggal restart pc sobat
- Bila tidak ada perbedaan sobat kembali ke pengaturan default
Meningkatkan kecepatan download IDM secara manual
- Buka IDM tray icon
- Kemudain arahkan ke download >option> lalu ubah dengan ini
- Ubah connection speed dengan "LAN 10 MBPS"
- Ubah pada maximun Connection menjadi 16
- Hapus semua batas kecepatan download
- Pada field bps masukan "10000000"